Lowongan Kerja S1 atau D4 Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI)

Lowongan Kerja S1 atau D4 Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI) adalah maskapai pelayaran nasional Indonesia. Pelni mengoperasikan sejumlah 28 unit kapal penumpang dengan kapasitas seluruhnya 36.913 penumpang dan 4 unit kapal barang. Kapal-kapal Pelni memiliki rute tetap yang menyinggahi 91 pelabuhan di Indonesia.
Lowongan Kerja S1 atau D4 Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI)

Lowongan Kerja S1 atau D4 Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI). Lokerutama.com adalah portal berita yang bergerak dalam bidang jasa penyedia informasi lowongan kerja. Kami berkomitmen untuk selalu memberikan informasi terbaik dan terpercaya. Kami berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan informasi yang bebas dari unsur penipuan. Dengan harapan informasi yang kami sampaikan dapat membantu para jobseeker saat ini dalam mendapatkan pekerjaan terbaik. Sampai saat ini Loker Utama memiliki beberapa macam media sosial antara lain Instagram, LinkedIn, Facebook, Telegram yang diharapkan dapat mempermudah penyebaran informasi loker dengan terbaru kepada seluruh follower setia Loker Utama.

Pada masa pandemi saat ini sangat berdampak bagi dunia kerja di Indonesia, banyak pegawai atau karyawan yang terpaksa dirumahkan demi menyelamatkan kondisi perusahaan yang memburuk. Proses rekrutment yang terbatas sampai banyaknya perusahaan yang terpaksa gulur tikar dikarenakan perubahan besar yang terjadi sejak tahun 2020. Persaingan mendapatkan sebuah kerjaan semakin sulit dan terbatas, ditambah mobilitas yang dibatasi saat ini membuat proses pencarian kerja semakin sulit. Mempersiapkan diri menjadi pribadi yang siap menerima tantangan adalah salah satu kunci untuk memperbesar peluang mendapatkan sebuah pekerjaan. Persiapkan mental, wawasan dan skill merupakan hal wajib dimiliki jika ingin mendapatkan sebuah pekerjaan.

Ditengah sulitnya dunia kerja saat ini, muncul sebuah angin segar dalam dunia kerja dimana pendaftaraan CPNS dibuka tahun ini dan saat ini sedang dalam proses seleksi. Banyak orang yang menggantungkan harapan pada pekerjaan ini, sebuah pekerjaan yang terpandang dan berada di zona aman dan nyaman. Pekerjaan yang memiliki stigma sangat positif di masyarakat, sampai ada sebuah anggapan PNS adalah menantu idaman mertua. Jangan sia-siakan kesempatan ini, “Saya bisa dan harus yakin Saya pasti bisa”. Mumpung masih banyak kesempatan, maksimalkan waktu belajarmu dan latih diri dengan berbagai macam latihan soal yang banyak dan tersebar di Internet. Perhatikan jadwal seleksi dan ikuti semua aturan yang ada serta jangan pernah lupakan protokol kesehatan.

Lowongan Kerja S1 atau D4 Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI)

Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) adalah maskapai pelayaran nasional Indonesia. Pelni mengoperasikan sejumlah 28 unit kapal penumpang dengan kapasitas seluruhnya 36.913 penumpang dan 4 unit kapal barang. Kapal-kapal Pelni memiliki rute tetap yang menyinggahi 91 pelabuhan di Indonesia. Tiga unit kapal penumpang (KM Kerinci, KM Willis, dan KFC Jet Liner) berfungsi sebagai sebagai kapal carter atau kapal cadangan bila ada kapal yang sedang didok. Kapal penumpang yang dimiliki terdiri dari 6 jenis: kapasitas 3.000 penumpang, 2.000 penumpang, 1.000 penumpang, 500 penumpang,

1. Bidang Perencanaan & Tata Kelola TI

Kualifikasi Umum

  • Pendidikan minimal S1/D4 dengan jurusan Sistem Informasi, Teknik Informasi, Pemrograman/Coding, Teknik Elektro, Teknologi Informasi, Teknik Komputer, Ilmu Komputer dan Sistem Komputer (fresh graduate dipersilahkan mendaftar).
  • Berasal dari Universitas/Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Minimal B dan IPK 3.00
  • Laki-laki / Wanita Usia maksimal 27 tahun.
  • Mempunyai kemampuan analisis dan komunikasi yang baik

Kualifikasi Khusus

A. Formasi Staff IT Budgeting & Spending

  • Memahami proses bisnis pengelolaan program/portofolio TI.
  • Memahami standar tata kelola TI (COBIT) terutama untuk proses pengelolaan budget dan cost serta pengelolaan portofolio TI.

B. Formasi Staff IT Project Management Office

  • Memahami konsep software development life cycle (SDLC).
  • Memahami konsep manajemen proyek

C. Formasi Staff IT Service Performance & Assurance

  • Memahami konsep standar tata kelola TI terkait dengan Service Level Agreement (SLA), Operational Level Agreement (OLA) dan Underpinning Contracts.

2. Bidang Pengembangan TI

Kualifikasi Umum

  • Pendidikan minimal S1/D4 dengan jurusan Sistem Informasi, Teknik Informasi, Pemrograman/Coding, Teknik Elektro, Teknologi Informasi, Teknik Komputer, Ilmu Komputer dan Sistem Komputer (fresh graduate dipersilahkan mendaftar).
  • Berasal dari Universitas/Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Minimal B dan IPK 3.00
  • Laki-laki / Wanita Usia maksimal 27 tahun.
  • Mempunyai kemampuan analisis dan komunikasi yang baik

Kualifikasi Khusus

A. Formasi Staff Operational System Developer

  • Memiliki kemampuan desain sistem teknologi informasi, coding, dan logika pemrograman.
  • Memiliki kemampuan mengembangkan user interface (tampilan aplikasi).
  • Menguasai minimal salah satu bahasa pemrograman (Python, PHP, Golang, RUST).
  • Memahami konsep application programming interface (API) dan microservice architecture.

B. Formasi Staff Service Integration

  • Memahami konsep API dan microservice architecture.
  • Memahami konsep messaging dan message broker.
  • Menguasai minimal salah satu bahasa pemrograman (Python, PHP, Golang, RUST).

C. Formasi Staff Data Warehousing & Analytics

  • Memiliki kemampuan dalam mengelola sistem TI serta data di dalamnya.
  • Memahami konsep extract transform load (ETL).
  • Memahami konsep representasi data dan visualisasi data.

D. Formasi Staff Dashboard & Reporting

  • Memiliki kemampuan membuat dashboard dan reporting dengan SQL query.
  • Memahami konsep representasi data dan visualisasi data

3. Bidang Operasional TI

Kualifikasi Umum

  • Pendidikan minimal S1/D4 dengan jurusan Sistem Informasi, Teknik Informasi, Pemrograman/Coding, Teknik Elektro, Teknologi Informasi, Teknik Komputer, Ilmu Komputer dan Sistem Komputer (fresh graduate dipersilahkan mendaftar).
  • Berasal dari Universitas/Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Minimal B dan IPK 3.00
  • Laki-laki / Wanita Usia maksimal 27 tahun.
  • Mempunyai kemampuan analisis dan komunikasi yang baik.

Kualifikasi Khusus

A. Formasi Staff Commerce System Operation

  • Memiliki kemampuan mengelola operasional sistem TI dan berkolaborasi dengan user.
  • Memiliki kemampuan dasar-dasar pemrograman HTML, Java Script, CSS.
  • Memahami konsep API dan microservice architecture.
  • Memiliki kemampuan membuat reporting dengan SQL query

B. Formasi Staff Network & Security

  • Memahami konsep cyber security.
  • Memiliki kemampuan dasar-dasar jaringan.
  • Memahami konsep analisis permasalahan jaringan.
  • Memiliki pengetahuan desain jaringan.

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru

Sekedar Informasi

  • Batas akhir pendaftaran tanggal 7 November 2021
  • Proses recruitment TIDAK DIPUNGUT BIAYA SEPESERPUN
  • Hati-hati dengan lowongan kerja yang mengunakan biro jasa travel/sejenis dalam proses perekrutannya, karena ditakutkan penipuan
  • Siapkan CV dan berkas lamaran terbaik agar memperbesar peluang dipanggil

Cara Mendaftar

Lebih berhati-hati dengan informasi lowongan penipuan, pastikan cek terlebih dahulu alamat tempat seleksi dengan alamat resmi perusahaan. Jika kalian menemukan penipuan informasi lowongan kerja di situs ini, mohon untuk menghubungi admin di Instagram @loker.utama