Lowongan Kerja PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk Agustus 2022

Lowongan Kerja PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk dikenal secara umum dengan nama Garudafood, adalah perusahaan makanan dan minuman asal Indonesia yang dimiliki oleh kelompok usaha Tudung. Selain Garudafood, Tudung Group juga menaungi SNS Group (PT Sinar Niaga Sejahtera, bergerak di bisnis distribusi dan logistik), PT Bumi Mekar Tani (BMT, fokus di bidang plantations), PT Nirmala Tirta Agung (NTA, bisnis air minum dalam kemasan bermerek Mayo), PT Dairyland Indonesia (DLI, memasarkan susu kemasan kaleng bermerek Prestine), dan Global Solusi Inti (GSI, bergerak di bidang pelayanan jasa pelatihan, seminar, event-organizer, dan konsultasi manajemen).
Lowongan Kerja PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk

Lowongan Kerja PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk. Lokerutama.com adalah portal berita yang bergerak dalam bidang jasa penyedia informasi lowongan kerja. Kami berkomitmen untuk selalu memberikan informasi terbaik dan terpercaya. Kami berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan informasi yang bebas dari unsur penipuan. Dengan harapan informasi yang kami sampaikan dapat membantu para jobseeker saat ini dalam mendapatkan pekerjaan terbaik. Sampai saat ini Loker Utama memiliki beberapa macam media sosial antara lain Instagram, LinkedIn, Facebook, Telegram yang diharapkan dapat mempermudah penyebaran informasi loker dengan terbaru kepada seluruh follower setia Loker Utama.

Pada masa pandemi saat ini sangat berdampak bagi dunia kerja di Indonesia, banyak pegawai atau karyawan yang terpaksa dirumahkan demi menyelamatkan kondisi perusahaan yang memburuk. Proses rekrutment yang terbatas sampai banyaknya perusahaan yang terpaksa gulur tikar dikarenakan perubahan besar yang terjadi sejak tahun 2020. Persaingan mendapatkan sebuah kerjaan semakin sulit dan terbatas, ditambah mobilitas yang dibatasi saat ini membuat proses pencarian kerja semakin sulit. Mempersiapkan diri menjadi pribadi yang siap menerima tantangan adalah salah satu kunci untuk memperbesar peluang mendapatkan sebuah pekerjaan. Persiapkan mental, wawasan dan skill merupakan hal wajib dimiliki jika ingin mendapatkan sebuah pekerjaan.

Ditengah sulitnya dunia kerja saat ini, muncul sebuah angin segar dalam dunia kerja dimana pendaftaraan CPNS dibuka tahun ini dan saat ini sedang dalam proses seleksi. Banyak orang yang menggantungkan harapan pada pekerjaan ini, sebuah pekerjaan yang terpandang dan berada di zona aman dan nyaman. Pekerjaan yang memiliki stigma sangat positif di masyarakat, sampai ada sebuah anggapan PNS adalah menantu idaman mertua. Jangan sia-siakan kesempatan ini, “Saya bisa dan harus yakin Saya pasti bisa”. Mumpung masih banyak kesempatan, maksimalkan waktu belajarmu dan latih diri dengan berbagai macam latihan soal yang banyak dan tersebar di Internet. Perhatikan jadwal seleksi dan ikuti semua aturan yang ada serta jangan pernah lupakan protokol kesehatan.

Lowongan Kerja PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk Agustus 2022

PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk, dikenal secara umum dengan nama Garudafood, adalah perusahaan makanan dan minuman asal Indonesia yang dimiliki oleh kelompok usaha Tudung. Selain Garudafood, Tudung Group juga menaungi SNS Group (PT Sinar Niaga Sejahtera, bergerak di bisnis distribusi dan logistik), PT Bumi Mekar Tani (BMT, fokus di bidang plantations), PT Nirmala Tirta Agung (NTA, bisnis air minum dalam kemasan bermerek Mayo), PT Dairyland Indonesia (DLI, memasarkan susu kemasan kaleng bermerek Prestine), dan Global Solusi Inti (GSI, bergerak di bidang pelayanan jasa pelatihan, seminar, event-organizer, dan konsultasi manajemen).

1. AP & Opex Controller Officer

Qualifications

  • Bachelor degree in Accounting/Finance or related fields
  • Minimum 2 years of experience in account payable and cost monitoring
  • Excel skill is a must
  • Attention to detail – maintain a high level of accuracy in transaction processing
  • Experience with high volume transaction processing is a plus
  • Computer literate and with proficient knowledge in Ms. Office
  • Detail, persistence, well organized and able to work under pressure
  • Placement : Garudafood Head Office – South Jakarta
  • Deadline 20 August 2022

Job Descriptions

  • Account reconciliations such as bank, account receivable, account payable, etc. in the accounting system
  • Maintain documentation for the purpose of supporting files, reports, and data
  • Review and validate daily invoices received and also its recording on accounting system
  • Ensure invoices and its supporting documents compliance to the Company’s policy and procedures
  • Ensure all invoices are properly accounted
  • Match daily invoices received with corresponding purchase orders and receipt of goods/services and reconcile details
  • Execute recording daily invoices into accounting system

2. Distribution Administration

Kualifikasi

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memperhatikan detail dan Teliti
  • Menguasai Microsoft Office (Excel)
  • Jujur disiplin dan bertanggungjawab
  • Bersedia ditempatkan di luar kota
  • Penempatan Sumedang
  • Batas akhir pendaftaran 13 Agustus 2022

3. Branch Logistic Coordinator

Kualifikasi

  • Pendidikan Minimal S1 Semua Jurusan
  • Memiliki kemampuan presentasi & komunikasi yang baik
  • Memperhatikan detail & Teliti
  • Menguasai Microsoft Office (Excel)
  • Memiliki kemampuan analisa & Problem Solving
  • Memahami & menguasai SOP serta alur proses Gudang dan Logistic
  • Bersedia ditempatkan di luar kota
  • Penempatan di Garut
  • Batas akhir pendaftaran 16 Agustus 2022

4. Technician Processing – Filling

Kualifikasi

  • Pendidikan minimal D3/S1Teknik Automasi Industri, Mekatronika, Elektrikal
  • Berpengalaman di Baverage
  • Memahami flow proses proses susu
  • Familiar dengan mesin TetraPak
  • Bersedia bekerja di shift
  • Memahami CM dan PM bagian processing dan filling-DE
  • Penempatan Sumedang
  • Batas akhir pendaftaran 29 Agustus 2022

Deskripsi Pekerjaan

  • Kandidat yang bisa tepat waktu, meyelesaikan tugasnya dengan benar dan baik, penempatan di PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (BU Sumedang)

5. Improvement Management Analyst

Kualifikasi

  • Pendidikan minimal S1 Teknik Industri/Manajemen
  • Pemahaman mengenai proses bisnis FMCG (Fast Moving Consumer Goods) dan proses perencanaan bisnis.
  • Diutamakan memiliki pengalaman 2-3 tahun sebagai PDCA
  • Mampu berinteraksi dengan user di berbagai level dalam organisasi perusahaan.
  • Memiliki komunikasi yang baik.
  • Menguasai Microsoft office (minimal microsoft Excel dan power point).
  • Penempatan di Bintaro Jakarta Selatan
  • Batas akhir pendaftaran 19 Agustus 2022

Deskripsi Pekerjaan

  • Mengembangkan metode, prosedur, sistem kerja serta peningkatan kinerja karyawan melalui program Small Group Activity (SGA) dan Cross Function Team (CFT) dengan Menjadi Sponsor SGA /Leader CFT
  • Mengkoordinasikan dan memfasilitasi kegiatan improvement management
  • Improvement Management & Business Process Standardization yakni Memutakhirkan dan mengkoordinasikan dokumen level II & III dengan unit kerja lain yang berkaitan secara proses kerja, serta mengawasi dan mengevaluasi penerapan dokumen level II & III di seluruh unit kerja di departemen
  • Mengelola dan memfasilitasi penyelenggaraan konvensi nasional & TIS
  • Mengembangkan metodologi, merekomendasikan transplantasi IM, serta mengevaluasi efektivitasnya.
  • Mengelola kegiatan pengembangan modul pelatihan tools IM

Baca juga: Lowongan Kerja Swasta Terbaru 

Sekedar Informasi

  • Proses recruitment TIDAK DIPUNGUT BIAYA SEPESERPUN
  • Hati-hati dengan lowongan kerja yang menggunakan biro jasa travel/sejenis dalam proses perekrutannya, karena ditakutkan penipuan
  • Siapkan CV dan berkas lamaran terbaik agar memperbesar peluang dipanggil

Cara Mendaftar

Lebih berhati-hati dengan informasi lowongan penipuan, pastikan cek terlebih dahulu alamat tempat seleksi dengan alamat resmi perusahaan. Jika kalian menemukan penipuan informasi lowongan kerja di situs ini, mohon untuk menghubungi admin di Instagram @loker.utama